Usai Beribadah Bersama Warga Papua , Satgas Pamtas Yonif 711/Rks Bagikan Alkitab

IMG-20220606-WA0016.jpg

Keerom ~ Usai melaksanakan ibadah bersama masyarakat, Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) RI-PNG Yonif 711/Rks Pos Ampas memberikan bantuan Alkitab kepada jemaat di Gereja Santo Petrus, Kampung Ampas, Distrik Arso Timur, Kabupaten Keerom, Papua, Minggu (5/6/2022).

Dalam keterangannya, Danpos Ampas Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Letda Inf Harys Setyawan mengungkapkan kegiatan tersebut dipimpin oleh Wadanpos Ampas Sertu Ganang beserta 10 orang anggota.

Menurut Danpos, ibadah bersama yang dilakukan oleh personel TNI Satgas Pos Ampas bersama Jemaat Gereja Santo Petrus merupakan wujud pembinaan mental kerohanian, serta untuk meningkatkan keimanan kepada Tuhan Yang Maha Esa.

“Pemberian bantuan Alkitab dari Satgas Pamtas Yonif 711/Rks Pos Ampas dilakukan sebagai sarana meningkatkan kebersamaan kepada masyarakat sekitar agar tetap terjalinnya hubungan yang baik antara anggota Satgas dengan masyarakat,” kata Danpos Letda Inf Harys Setyawan.

Pemberian Alkitab merupakan wujud kepedulian TNI terhadap masyarakat di lingkungan Kampung Ampas.

Lebih lanjut Danpos Letda Inf Harys Setyawan berharap dengan pembagian Alkitab ini dapat menambah amal dan silaturahmi terhadap para jemaat dan pendeta.

“Semoga keberadaan Pos-pos Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks di tengah lingkungan masyarakat perbatasan Papua dapat banyak membantu, menjadi solusi, memberikan manfaat dan dampak positif bagi warga perbatasan dalam segala hal,” jelas Danpos Letda Inf Harys Setyawan.

Sementara itu Bapak Rafael (43) sebagai salah satu pengurus gereja mengucapkan terimakasih kepada Bapak Satgas TNI Pos Ampas atas pemberian Alkitab kepada Gereja Santo Petrus.

”Saya mengapresiasi yang dilakukan oleh TNI. Dengan ibadah bersama seperti ini, kemudian memberikan bantuan Alkitab telah menambah kekhusyukan beribadah dan memotivasi untuk meningkatkan keimanan,” ucap bapak Bapak Rafael.

“Semoga kedepan kegiatan ibadah bersama ini bisa dilaksanakan secara aktif. Semoga Bapak dari Satgas Pamtas Yonif 711/Rks di lancarkan dalam bertugas,” tambahnya.

Sumber Yonif 711/Rks
Reporter Dicky Edyano Putra

4 Replies to “Usai Beribadah Bersama Warga Papua , Satgas Pamtas Yonif 711/Rks Bagikan Alkitab”

  1. mostbet berkata:

    Such a text stands out as remarkable, and I cherish the understanding and significance of your presentation. It touched me immensely. Your aptitude in communicating challenging concepts with remarkable efficiency is outstanding. Furthermore, your position on pertinent issues supplies informative assessment. Your innovative angle and substantial comprehension of nuanced subjects are unmistakable in every segment of your work. I am enthusiastic about witnessing more of your articles in the days ahead.

    Visit here

  2. mostbet apk berkata:

    Such a article is considered to be insightful, and I praise the depth and quality of your discussion. It challenged me in a unique way. Your aptitude in illustrating detailed concepts with outstanding ease is commendable. Furthermore, your viewpoint on current issues supplies detailed discussion. Your inspired manner and deep understanding of complex subjects stand out in every word of your piece. I am enthusiastic about perusing more of your pieces in the days ahead.

    mostbet apk download

  3. Most Bet berkata:

    An impressively writing stands out as exceptional, and I admire the knowledge and accuracy of your perspective. It challenged me immensely. Your competence in depicting complicated concepts with unparalleled eloquence is praiseworthy. Furthermore, your approach on crucial issues brings thoughtful assessment. Your revolutionary style and extensive grasp of complex subjects shine through in every part of your creation. I can’t wait for delving into more of your analyses in the subsequent times.

    Mostbet

  4. Most Bet berkata:

    Such a review proves to be enlightening, and I commend the detail and richness of your explanation. It informed me in a unique way. Your artistry in conveying sophisticated concepts with unparalleled eloquence is outstanding. Furthermore, your philosophy on relevant issues contributes much-needed scrutiny. Your original approach and considerable knowledge of sophisticated subjects shine through in every part of your writing. I await discovering more of your pieces in the future.

    mostbet

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

scroll to top