Sat Polair Polres Sukamara Berikan Imbauan Kamtibmas Serta Cegah Kebakaran Hutan Dan Lahan

WhatsApp-Image-2023-02-12-at-00.06.33-768x831-1.jpeg

Sukamara – Guna memberikan rasa aman kepada masyarakat, serta menjalin silaturahmi dengan warga, personel Sat Polair Polres Sukamara jajaran Polda Kalteng menyambangi warga, sabtu (11/02/2023) .

Dalam kesempatan tersebut, personel Sat Polair menyampaikan kepada petugas, beri pesan Kamtibmas kepada masyarakat di antaranya adalah meminta dukungan dari masyarakat dalam mengambil tindakan bila terjadinya hal hal yang tidak diinginkan.

“Kami mengimbau warga agar mengambil tindakan jika terjadi hal yang tidak diinginkan terutama tidak membuka lahan dengan cara membakar karena dikhawatirkan dapat terjadi Karhutla dan kabut asap yang sangat berbahaya bagi kesehatan kita.” ucap nya.

Dirinya juga menyebutkan, bahwa kegiatan ini dilakukan sesuai dengan Instruksi Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah, untuk melakukan kegiatan sosialisasi pencegahan dan penanggulangan karhutla.
(Redaksi Swanara)

4 Replies to “Sat Polair Polres Sukamara Berikan Imbauan Kamtibmas Serta Cegah Kebakaran Hutan Dan Lahan”

  1. Dewayne Form berkata:

    Outstanding feature

  2. Donald Diop berkata:

    Excellent write-up

  3. Rozpocznij teraz berkata:

    Insightful piece

  4. ラブドール berkata:

    ラブドール・リアルドールは日本人がラブドール エロ運営するショップで購入することを強くおすすめします。

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

scroll to top