Polda Jateng Mengungkap Kasus Penemuan Potongan Tubuh Manusia Di Sungai Wonoboyo Kabupaten Semarang

IMG-20220726-WA0053-1-768x512-1.jpg

Semarang – Polda Jateng akhirnya mengungkap kasus penemuan potongan tubuh manusia di Sungai Wonoboyo, Kabupaten Semarang. Pelakunya yakni pacar korban.

Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi mengatakan korban mutilasi yakni Kholidatulnnimah (24) warga asal Kecamatan Balapulang, Kabupaten Tegal.

Sementara, pelakunya yakni pacarnya yang berinisial IS (32) yang juga warga asal Kecamatan Balapulang, Kabupaten Tegal.

“pelaku ini tergolong sangat sadis. Pelaku memutilasi tubuh korban menjadi 11 bagian dengan menggunakan pisau,” kata Irjen Luthfi, saat jumpa pers, di Markas Polres Semarang, Selasa (26/7)

Sebelum memutilasi, kata dia, pelaku mencekik leher korban hingga akhirnya korban tewas pada 16 Juli 2022. Kemudian Proses mutilasi berlangsung di sebuah kamar mandi indekos di Jalan Soekarno Hatta, Kabupaten Semarang pada 17 Juli 2022 dinihari.

“Sebelum dicekik, korban dan pelaku terlibat percekcokan. Pelaku memutilasi korban menjadi 11 bagian tubuh. Potongan tubuh dimasukkan ke 7 kantong plastik,” ujarnya

7 kantong plastik itu kemudian dibuang ke berbagai wilayah berbeda. Ada yang dibuang ke sungai dan ada yang dibuang ke kloset kamar mandi indekos.

“Jeroan dibuang ke kloset,” terang dia

Ia melanjutkan, korban dan pelaku terdapat hubungan spesial. Hubungan itu berawal dari hubungan tetangga di Tegal.

“Mereka ini tetanggaan. Lalu 2015 mereka ada hubungan pacaran. Korban dihamili hingga punya anak satu,” ungkapnya

Karena orang tua korban tak terima, melaporkan aksi bejat ini ke Polres Tegal. Pelaku dihukum 10 tahun penjara. Namun karena remisi, korban hanya menjalani 6 tahun penjara

“Setelah bebas, mereka pacaran lagi dan tinggal di Kabupaten Semarang. Saat hari kejadian, pelaku tersinggung dengan perkataan korban karena tak bekerja. Akhirnya pelaku memutilasi korban,” tandas dia

Turut Mendampingi Kapolda Jateng dalam kegiatan ini, Kabid Humas Polda Jateng Kombes Pol M Iqbal Alqudussy, Kapolres Semarang AKBP Yovan, Dirreskrimum Polda Jateng Kombes Pol Djuhandani Raharjo Puro, Kabid Dokkes Polda Jateng Kombes Summy Hastry.(Redaksi Swanara)

20 Replies to “Polda Jateng Mengungkap Kasus Penemuan Potongan Tubuh Manusia Di Sungai Wonoboyo Kabupaten Semarang”

  1. Carter Carmean berkata:

    I couldn’t resist commenting

  2. GullyBET India berkata:

    This website is my breathing in, rattling excellent pattern and perfect content.

  3. Hello! I just wanted to ask if you ever have any trouble with hackers? My last blog (wordpress) was hacked and I ended up losing months of hard work due to no backup. Do you have any methods to prevent hackers?

  4. Its great as your other content : D, regards for putting up.

  5. tigre789 berkata:

    I carry on listening to the newscast talk about getting free online grant applications so I have been looking around for the top site to get one. Could you tell me please, where could i acquire some?

  6. Very interesting information!Perfect just what I was searching for! “Charity is injurious unless it helps the recipient to become independent of it.” by John Davidson Rockefeller, Sr..

  7. Hi, Neat post. There is a problem with your website in internet explorer, would check this… IE still is the market leader and a large portion of people will miss your great writing due to this problem.

  8. hire a hacker uk berkata:

    Wonderful blog! I found it while searching on Yahoo News. Do you have any suggestions on how to get listed in Yahoo News? I’ve been trying for a while but I never seem to get there! Many thanks

  9. Gully Bet Login berkata:

    Hello there, You have done a great job. I’ll certainly digg it and personally suggest to my friends. I am sure they’ll be benefited from this website.

  10. Tonic Greens berkata:

    Pretty! This was a really wonderful post. Thank you for your provided information.

  11. Quietum Plus berkata:

    I got good info from your blog

  12. very good put up, i certainly love this website, carry on it

  13. Prodentim berkata:

    I reckon something truly interesting about your weblog so I saved to bookmarks.

  14. Boostaro berkata:

    Great goods from you, man. I’ve understand your stuff previous to and you’re just extremely excellent. I really like what you have acquired here, really like what you are stating and the way in which you say it. You make it entertaining and you still take care of to keep it wise. I can not wait to read much more from you. This is actually a terrific web site.

  15. quietum plus berkata:

    Very interesting subject , thankyou for putting up.

  16. I am now not certain where you are getting your info, however great topic. I must spend some time finding out much more or understanding more. Thank you for excellent information I was searching for this information for my mission.

  17. gullybet online berkata:

    A person essentially lend a hand to make seriously articles I might state. This is the first time I frequented your web page and thus far? I surprised with the analysis you made to create this actual submit amazing. Great activity!

  18. tirge777 berkata:

    Wonderful paintings! This is the kind of info that are supposed to be shared around the net. Disgrace on the seek engines for now not positioning this post upper! Come on over and consult with my site . Thank you =)

  19. Hiya! I just would like to give an enormous thumbs up for the nice information you have got here on this post. I will likely be coming again to your blog for more soon.

  20. empresa inca berkata:

    Along with every little thing which seems to be developing within this subject matter, all your perspectives are actually rather refreshing. However, I am sorry, but I do not give credence to your entire idea, all be it radical none the less. It appears to everyone that your comments are not totally validated and in reality you are generally your self not really fully confident of the assertion. In any event I did appreciate reading it.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

scroll to top