KBRI Phnom Penh : WNI Kamboja Siap Dukung Timnas Indonesia Di SEA Games 2023

image-8-1.jpeg

Jakarta – Kepala Kanselerai Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Phnom Penh, Lauti Nia Astri, mengatakan masyarakat Indonesia yang tinggal di Kamboja siap mendukung para atlet dan tim nasional untuk berlaga di ajang SEA Games ke-32, pada 5-17 Mei.

“Mereka sangat antusias, apalagi banyak atlet tim nasional yang datang, terutama untuk cabang-cabang olahraga populer seperti sepak bola dan badminton. Mereka sudah bertanya-tanya dari awal (soal tiket pertandingan), bahkan mereka bilang kalau pun tiketnya tidak digratiskan, mereka akan membeli (tiket pertandingan),” ungkapnya.

Adapun keputusan pemerintah Kamboja dan panitia lokal SEA Games Kamboja (CAMSOC) tersebut didasari dengan harapan dapat mengajak penggemar olahraga di kawasan Asia Tenggara untuk menikmati pertandingan dengan mudah dan berkesan. Ia mengatakan bahwa Kamboja, walaupun negara kecil, memiliki hati yang besar.

Nia menjelaskan semangat WNI di Kamboja diharapkan bisa tersalurkan kepada para atlet dan timnas Indonesia ketika bertanding di pesta olahraga terbesar se-Asia Tenggara tersebut dan terdapat berbagai bentuk dukungan yang ditunjukkan oleh para suporter Indonesia nantinya.

“Setiap kali ada pertandingan yang ada tim Indonesia di situ, Perhimpunan Masyarakat Indonesia di Kamboja pun aktif menggalang dukungan melalui grup-grup media sosial, datang langsung ke lapangan, sukarela membuat kaos dukungan, membuat baliho sendiri, hingga membuat bendera (berukuran) besar untuk menunjukkan dukungan penuh kepada perwakilan Indonesia yang bertanding, apa pun cabang olahraganya,” jelas Nia.apa pun cabang olahraganya,” katanya.(Redaksi Swanara)

14 Replies to “KBRI Phnom Penh : WNI Kamboja Siap Dukung Timnas Indonesia Di SEA Games 2023”

  1. Randal Mabel berkata:

    Excellent write-up

  2. sekret-natury.pl berkata:

    Excellent write-up

  3. Zobacz jak berkata:

    Insightful piece

  4. нарколог на дом вывод из запоя ростов нарколог на дом вывод из запоя ростов .

  5. нарколог на дом анонимно https://narkolog-na-dom-krasnodar16.ru/ .

  6. Sazramg berkata:

    Как официально купить аттестат 11 класса с упрощенным обучением в Москве

    doremichildcarecentre.com/index.php/forum/welcome-mat/191610

  7. Diplomi_ucmi berkata:

    купить среднее образование купить среднее образование .

  8. Lazrwtm berkata:

    Всё, что нужно знать о покупке аттестата о среднем образовании
    umorforme.ru/poluchite-diplom-byistro-i-bez-stressa

  9. promokody_ssKn berkata:

    промокод на продамус скидка подключение http://rubiz.forum.cool/viewtopic.php?id=3874#p139 .

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

scroll to top