Polisi Temui Titik Terang Jenazah Tak Utuh

Lampung – Polisi menyatakan mulai adanya titik terang dari upaya mengidentifikasi empat jenazah yang tidak utuh ditemukan di wilayah Kabupaten Lampung Selatan. Satu dari 16 laporan polisi yang masuk diduga ada kecocokan dari ciri-ciri salah satu jenazah Mr. X.

Kapolres Lampung Selatan AKBP Yusriandi menyebut, seorang jenazah yang mengenakan kaos bertuliskan Mamae Zahra Mimie Attar dengan logo kapal bertuliskan Sinar Intan memiliki ciri sama dengan informasi dari Bapak Kayim dan Ibu Juni. Keluarga yang melapor tersebut berdomisili di Cirebon, Jawa Barat.

Keduanya juga mengirimkan foto kedua anaknya Kasi (35) dan Tarsoni (25) yang mengenakan pakaian tersebut. Menurutnya, kedua anaknya satu bulan lalu pergi mencari cumi dengan kapal nelayan Bintang Mutiara Jaya di perairan Cirebon.

ujar Kapolres, kapal anak Bapak Kayim dan Ibu Juni mengalami kecelakaan. Tiga orang nelayan di kapal tersebut selamat dan sembilan lainnya belum ditemukan hingga saat ini.

Menurut Kapolres, tim Dokkes perlu memastikan dengan melakukan tes DNA. Kendati demikian, pihak keluarga menyatakan belum dapat berangkat ke Lampung Selatan karena keterbatasan biaya.

“Untuk lebih memastikan kembali bukti-bukti otentik apakah memang ini benar keluarganya ini perlu juga kajian secara ilmiah seperti tes DNA dan pencocokan lainnya di Rumah Sakit Bob Bazar Kalianda” katanya.(Redaksiswanara)

12 Replies to “Polisi Temui Titik Terang Jenazah Tak Utuh”

  1. Felipe Hornick berkata:

    Insightful piece

  2. Więcej wyników berkata:

    Outstanding feature

  3. Diplomi_vvKl berkata:

    купить диплом об окончании курсов prema-diploms.ru .

  4. Diplomi_efki berkata:

    купить диплом ссср в казани landik-diploms.ru .

  5. Cazrzgm berkata:

    Купить диплом бухгалтера
    kyc-diplom.com/diplomy-po-professii/buhgalter.html

  6. Diplomi_hgon berkata:

    где можно купить диплом о высшем образовании в рязани где можно купить диплом о высшем образовании в рязани .

  7. Diplomi_mvon berkata:

    бланки дипломов о среднем образовании купить man-diploms.ru .

  8. Lazrxmu berkata:

    Легальная покупка школьного аттестата с упрощенной программой обучения
    nsibirsk.ru/forum/obyavleniya/topic-28212.html

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

scroll to top