11Gengter di Panongan Tangerang Di Tangkap Warga

IMG-20220109-WA0177.jpg

Tangerang –  Swanara.com Warga Panongan Kabupaten Tangerang, berhasil mengamankan sebanyak 11 anggota gangster yang kerap membuat onar di wilayahnya, Minggu (9/1/2022) dini hari. Mereka rata-rata masih di bawah umur.

Aksi warga mengamankan belasan anggota gangster ini sempat viral di media sosial. Dalam unggahan yang beredar luas, tampak beberapa pemuda dan remaja bertelanjang dada sambil menangis ketakutan saat diamankan

Penangkapan para anggota ganster ini juga dibenarkan Kapolsek Panongan, Iptu Syamsul Bahri. Menurut dia, peristiwa tersebut terjadi wilayah hukumnya.

“Iya (benar), itu anggota Reskrim sama Intel yang mengejar dibantu warga juga,” ujar Iptu Syamsul saat dikonfirmasi.

Syamsul mengatakan, 11 orang tersebut diamankan sekitar pukul 03.00 WIB. Para gangster yang tangkap belum sempat melancarkan aksinya, sehingga belum menimbulkan korban.

“Mereka belum melaksanakan aksinya, dan korban sementara belum ada,” imbuhnya.

Selain mengamankan belasan orang, lanjut Syamsul, polisi juga menyita beragam kendaraan bermotor dan senjata tajam seperti satu buah celurit, dua bilah golok dan juga 4 buah.

Selanjutnya, polisi akan melakukan gelar perkara untuk menyelidiki kasus ini. Hingga saat ini, belasan anggota gangster tersebut masih diamankan di Polsek Panongan.(Humas Polri)

Reporter ( Deky Tanto/Maulida )

4 Replies to “11Gengter di Panongan Tangerang Di Tangkap Warga”

  1. sekret-natury.pl berkata:

    great article

  2. Tutaj berkata:

    Excellent write-up

  3. Nathanwaste berkata:

    Link pyramid, tier 1, tier 2, tier 3
    Primary – 500 hyperlinks with placement embedded in pieces on writing platforms

    Middle – 3000 domain +Redirect references

    Lower – 20000 hyperlinks blend, posts, posts

    Utilizing a link hierarchy is useful for indexing systems.

    Need:

    One link to the platform.

    Keywords.

    Correct when 1 key phrase from the page heading.

    Remark the extra feature!

    Vital! Primary connections do not coincide with 2nd and 3rd-rank references

    A link structure is a mechanism for enhancing the circulation and backlink portfolio of a website or social media platform

  4. WilliamFoogs berkata:

    Добрый день!
    Мы можем предложить дипломы.
    vladmines.dn.ua/forum/index.php/topic,33660.0

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

scroll to top